Pages

Labels

Sabtu, 07 Januari 2017

Ringkasan Materi Kimia Organik

Share
Kimia organik adalah percabangan studi ilmiah dari ilmu kimia mengenai struktur, sifat, komposisi, reaksi, dan sintesis senyawa organik. Senyawa organik dibangun terutama oleh karbon dan hidrogen, dan dapat mengandung unsur-unsur lain seperti nitrogen, oksigen, fosfor, halogen dan belerang. Ringkasan dari materi Kimia Organik, bisa di download di sini.

Kamis, 05 Januari 2017

Ujian Sekolah diupgrade menjadi USBN 2017

Share
Berdasarkan hasil rakor Kemendikbud tanggal 22 Desember 2016, selain menghasilkan keputusan tentang pelaksanaan UN 2017 juga menghasilkan keputusan tentang Ujian sekolah yang akan berubah menjadi Ujian Sekolah Berstandar Nasional (USBN) mulai 2017 nanti.

UN 2017, Semua Berbasis Komputer

Share
Selamat siang gaes,….
UN 2017 memang gak habis-habis buat dibahas. UN 2017 ini memang penuh dengan kontroversi di awalnya. Kemendikbud awalnya ingin melaksanakan moratorium UN mulai 2017 dengan alasan perbaikan sistem pendidikan dan pengurangan anggaran. Akan tetapi, presiden menolak rencana tersebut sehingga UN 2017 akhirnya tetap dilaksanakan dengan beberapa perubahan.
Di artikel sebelumnya, kita sudah membahas perubahan mapel yang diujkan di UN 2017. Nah, kali ini admin akan membagikan perubahan selanjutnya yang akan terjadi di UN 2017. Berikut teknis persiapan UN 2017 hasil dari rakor Kemendikbud tanggal 22 Desember 2016.